Menjadi berita heboh yang viral di media sosial dan sebagian besar media online ketika sepasang suami istri muda dari Gowa Makassar Sulawesi Selatan berniat menjual bayi mereka yang baru dilahirkan lantaran tidak sanggup membayar tagihan rumah sakit. Pasangan suami istri atas nama Januar dan Andi Indra Adi nekad memutuskan untuk menjual bayinya untuk memenuhi biaya rumah sakit sejumlah 39 juta. Sebelumnya sang suami, Januar mengeluhkan sistem layanan BPJS dimana ia dan istrinya merupakan peserta BPJS Mandiri yang diwajibkan membaya…
Ruang Sidang Paripurna yang dilahap api Belum usai kisruh perseteruan keluarga kerajaan Gowa dan Pemerintah Daerahnya mengenai Perda Lembaga Adat Daerah yang dinilai kontroversial, kantor DPRD Gowa tiba-tiba terbakar ditengah gejolak aksi demo masyarakat pendukung keluarga kerajaan. Kantor DPRD Gowa yang terletak di jalan Masjid Raya, Sungguminasa, Gowa, sekitar pukul 13.30 Wita, Senin (26/9/2016) terbakar ketika massa yang menentang Perda Lembaga Adat Daerah (LAD) No 5 Tahun 2016 sedang menggelar unjuk rasa di depan kantor dewan te…
Sumbawa mungkin boleh dikenal di Indonesia sebagai salah satu daerah yang identik dengan kuda. Budayanya yang khas dengan kehidupan ekonomi dan historis masyarakatnya memang dikenal berkaitan erat dengan hewan itu. Di Sulawesi Selatan, kabupaten Jeneponto dikenal memiliki kebudayaan historis yang juga dekat dengan kuda. Saking populernya kehidupan masyarakat Jeneponto dengan hewan itu, maka daerah khas suku makassar yang dijuluki “Bumi Turatea” ini pun familiar dengan julukan kota “KUDA”. Jeneponto jika dalam peta, berada di ujung baw…
Satu-satunya kawasan wisata alam kota Makassar adalah desa Lakkang yang dikenal dengan wisata sungai dan berbagai habitatnya yang masih alami. Selain wisata alamnya yang eksotik, desa Lakkang juga menyimpan sejarah perjuangan Makassar dengan adanya situs-situs berupa bungker peninggalan Jepang. Tedapat 7 bunker yang tertimbun tanah dan selama ini hanya 2 bunker saja yang terselamatkan. Peninggalan bunker bersejarah inilah menjadi salah satu potensi wisata kota Makassar yang harus dikelola dengan baik. Untuk memaksimalkan potensi wisata …
Tinabo Island Dive Resort terletak di kepulauan Taka Bonerate Selayar Sulawesi Selatan, salah satu jantung kawasan koral yang terluas dan terkaya biota lautnya di dunia. Dari 21 pulau yang ada di hamparan pulau ini, pulau Tinabo paling strategis karena berada di tengah kawasan. Dengan kondisi alam dan habitat lautnya yang masih sangat natural, pulau Tinabo merupakan destinasi yang paling tepat untuk melakukan scuba-diving ataupun snorkelling menjelajahi keindahan kehidupan bawah air dan lingkungan biotanya yang mempesona. …
Pelantikan bupati Gowa Adnan Purichta sebagai ketua pelaksana LAD (Lembaga Adat Daerah) kabupaten Gowa yang diidentifikasi masyarakat sebagai pengukuhan Sombayya Ri Gowa (yang disembah di Gowa), terus menerus menuai kecaman masyarakat secara masif terutama di media sosial. Sejak bupati ini dilantik oleh pejabat DPRD menjadi ketua Lembaga Adat Daerah Gowa, masyarakat adat terutama pihak kerajaan Gowa menilai bahwa tindakan ini adalah sebuah penistaan adat dan tradisi di Gowa. Kondisi semakin rumit ketika menyusul tindakan pembongk…
Pada tanggal 18 Oktober 2010 Benteng Somba Opu menyaksikan upacara peletakan batu pertama sebuah proyek baru. Semua koran (media) di Sulawesi Selatan memberitakan, bahwa beberapa wilayah di kawasan Somba Opu akan segera disulap menjadi taman bermain keluarga yang bertaraf internasional. Sebagai langkah pertama proyek itu, tahun mendatang sudah akan ada waterbom, taman gajah dan burung dan kawasan treetop (kalau arti Bahasa Inggris itu ‘puncak pohon’). Alasan investasi, Benteng Somba Opu selama ini tidak terurus, bahkan terlantarkan, sehi…
"PEMUSNAHAN KEDUA" Pada 14 Juni 1669, jam 6 sore, bunyi sebuah ledakan mahadahsyat menggemparkan Makassar, Balatentara gabungan Bugis-Maluku-Buton-Belanda yang sudah selama dua setengah tahun berusaha habis-habisan untuk menaklukkan Kerajaan Gowa-Tallo itu berhasil meledakkan beratus-ratus kilo mesiu yang tersembunyi di dalam sebuah terowongan di bawah tembok Benteng Somba Opu. “Seluruh langit berkabut hitam, dan teramat-amat banyak batu bata dilemparkan ke atas lalu berjatuh-jatuhan kembali sekeliling kami”, laporan Admira…
Raja Gowa ke-37, Maddusila dan Perangkat Adat Kerajaan Gowa Pembongkaran paksa ruang musium kerajaan dan pembobolan brankas pusaka peninggalan kerajaan Gowa oleh pemerintah daerah kabupaten Gowa serta didukung unsur aparat, ditentang dan dikecam keras oleh pihak keluarga kerajaan Gowa. Mereka melaporkan insiden ini sebagai bentuk tindakan melanggar hukum dalam upaya pencurian benda-benda pusaka yang selama ini dijaga dan dirawat oleh pihak keluarga kerajaan Gowa. Brankas penyimpanan Kerajaan Gowa yang tersimpan dalam kamar khusus di…
Rangkaian insiden terjadi di kabupaten Gowa sejak Bupati Gowa Adnan Purichta Ichsan mengukuhkan diri sebagai ketua Lembaga Adat Daerah (LAD) kabupaten Gowa. Pengukuhan ini dianggap menyalahi nilai-nilai adat istiadat dan tradisi masyarakat Gowa karena status ketua LAD disetarakan dengan Sombayya, sebuah jabatan adat yang lebih tinggi daripada Raja berdasarkan legitimasi dewan perwakilan daerah. Setelah pengukuhan Adnan sebagai Sombayya, tim pendukung bupati Gowa tidak berhenti mengobrak abrik eksistensi adat kerajaan Gowa. Ketika istana…